Excel: Membuat nama rentang / name range dinamis

Sedikit catatan untuk membuat name range pada MS Excel 2019 dinamis, menyesuaikan dengan jumlah data. Sering kita ingin membuat sebuah kelompok cell yang dinamis isinya, berdasarkan jumlah data yang ada. Contoh, diketahui cell berikut:

Contoh

Akan dibuat jmlah harga pada cell E4 dinamis, yaitu menyesuaikan dengan isian di kolom harga di kolom C. Untuk membuatnya, bisa menggunakan menu Formulas > Name Manager > New berikut:

Kemudian isikan nama dan isian referes to seperti contoh di atas. Maka, kita bisa menjumlahkan kolom harga dengan formula SUM sbb :

SUM(harga)

Demikian catatan kecil …..